manajemen pendidikan islam

Administrasi Dan Manajemen

administrasi secara etimologi berasal dari bahasa latin ad + ministrate yang berarti intensif sedangkan ministrate berarti melayani, membantu, dan memenuhi.

sedangkan secara terminologi administrasi adalah pengatur dan pendayagunaan segenap sumber daya secara efektif dan efisien dalam penyelenggaraan pendidikan agar tujuan pendidikan tercapai secara optimal.

manajemen secara etimologi berasal dari kata to manage yang berarti pengelola. namun pada dasarnya secara terminologi manajemen adalah pengelolaan secara sumber daya organisasi untuk mencapai tujuan organisasi.

Sumber daya pendidikan ada 5 M, Yaitu :

  1. Mean = continue improvement ( perbaikan terus menerus) ataupun sumber daya manusia ( human the sourcest )
  2. Money = budgeting, biaya ataupun dana.
  3. Methode = rule of game ( tata tertib peraturan )
  4. Mechine = sarana dan prasarana
  5. Material = kurikulum (isi)

Tujuan dan Manfaat dalam pendidikan

  1. mewujudkan PAKEMB ( pembelajaran aktif , kreatif, efektif, menyenangkan dan bermakna).
  2. menggali potensi.
  3. membentuk kompetensi managerial.
  4. tercapainya tujuan pendidikan secara efektif dan efisien.
  5. membentuk atau membekali tenaga pendidikan dengan teori ataupun konsep – konsep administrasi kependidikan.
  6. mengatasi masalah mutu kependidikan.
  7. tercapainya perencanaan yang merata, relevan, bermutu, dan accountable.
  8. meningkatkan citra positif pendidikan.

4 prinsip manajemen pendidikan islam

  1. teamwork ( kerja sama)
  2. profesional
  3. open sistem (terbuka)
  4. reward dan vanishment ( hadiah dan sanksi)

10 substansi manajemen pendidikan islam.

  1. manajemen kurikulum.
  2. manajemen kesiswaan ataupun peserta didik.
  3. manajemen tenaga pendidik dan tenaga kependidikan.
  4. manajemen sarana dan prasarana kependidikan.
  5. manajemen keuangan pendidikan.
  6. manajemen hubungan masyarakat.
  7. manajemen tata laksana ataupun tata usaha.
  8. manajemen unit – unit penunjang pendidikan.
  9. manajemen layanan khusus pendidikan.
  10. manajemen tata lingkungan dan keamanan.

semoga bermanfaat..

sabtu, 30 desember 2017.